Gagalkan WBP Pati Melarikan Diri, 4 Petugas Dapatkan PenghargaanadminMaret 7, 2022Berita Daerah323 Dilihat Batara.News, PATI_ Selasa, 1 Maret 2022 Petugas Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pati berhasil menggagalkan upaya percobaan pelarian yang dilakukan oleh salah seorang WBP Lapas Pati.Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pati memberikan apresiasi kepada empat Petugas atas kinerja baik dan luar biasa yang telah menggagalakan upaya percobaanpelarian.“Saya ucapkan selamat kepada keempat Petugas yang menunjukkan kinerja yang luar biasa dengan menggagalkan upaya percobaan pelarian oleh salah seorang WBP kita.Ini merupakan contoh kesigapan dan ketangkasan serta kecermatan didalam menjalankan tugas. Kejadian ini juga seolah menjadi pengingat bagi kita semua bahwasannyaselain kecermatan, diperlukan kesigapan dan ketangkasan untuk mendukung terwujudnya pelaksanaan tugas yang maksimal,disamping itu perlu juga diingat bahwa perlu adanya deteksi dini yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban di dalam Lapas.” Ucap Febie pada amanat Apel, Senin (7/3).Kalapas memberikan penghargaan kepada sdr. Margono, sdr. Benny Setiaji, Sdr. Widodo dan sdr. Bayu S. sebagai bentuk apresiasi kinerja. /Red Post Views: 323 Jangan LewatkanViralnya Banjir Busa Putih Bendungan Blibis Margorejo Diduga Tercemar Limbah Dari Salah Satu PerusahaanPenegakan Hukum Keimigrasian Gencar: 16 Buronan Internasional Ditangkap Sepanjang 2024Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Padangan Bojonegoro bantu Petani Tanam PadiDugaan Pencemaran Nama Baik Melalui WhatsApp, Warga Purwosari Dilaporkan ke Polresta PatiKegagalan Lomba Tari di TIK Tanggal 20 Desember 2024, Lukman Muhadjir Sebut Ketua SEC Adalah Korban Fitnah Dukung Makan Bergizi Gratis, Dapur Sehat SPPG Taman Rajekwesi Bojonegoro Beroperasional Mulai Hari Ini